Patrawidya, Vol. 20, No. 1, April 2019
- 23 August 2019
- Posted by: Admin
- Category: Jurnal & Majalah Terbaru
No Comments
Ada beberapa tulisan yang dimuat pada edisi kali ini. Petronase politik di Keraton Yogyakarta abad XIX (hal. 1). Pemagangan pemuda tani Indonesia ke Jepang: periode 1984-2016 (hal. 19). Penyebaran ubi kayu di Jawa pada masa kolonial (hal. 41). Perubahan Londe ke Pumpboat perahu melintas batas di perbatasan Indonesia-Filipina (hal. 65). Mengenalkan antropologi inderawi dalam memahami pertautan instrinsik agama dan seni: pandangan awal (hal. 83). Kiprah perempuan Majapahit di ruang politik (hal. 101)