Rubrik sastra dan budaya mwnampilkan artikel tentang kota Yogyakarta dengan berbagai sebutannya, sedangkan tokoh yang ditampilkan untuk edisi kali ini adalah Ki Jaka Wardana (dalang muda dari Pengging, Boyolali). Rubrik kesenian tradisional mengulas Tari Gara Ruai (Dayak).