Ide Bisnis Edisi 27/ Agustus 2012

Edisi kali ini menurunkan beberapa tulisan tentang inspirasi bisnis untuk dunia anak, antara lain tentang: pendidikan, makanan, minuman, pakaian dan kesehatan anak (hal 14-27). Halaman 12 menurunkan tulisan tentang profil Novita Tandry dan bisnis yang digelutinya. Banyak artikel lain yang dapat dijadikan inspirasi berwirausaha pembaca.